Tangisan di Ujung Persahabatan
Sinopsis :
Hiduplah dua orang sahabat wanita yang baik akhlaknya, dan sangat erat sekali persahabatannya. Dia bersahabat sudah sangat lama sekali bahkan sudah dianggap saudara. Maysa Luvena Ariellya dan Emillia itulah nama lengkapnya.
Perjalanan persahabatan mereka terkena ujian dari Allah SWT hidupnya tidak terus bersama, apalagi cobaan itu terjadi. Cukup rumit dan melelahkan di kala mereka terpisahkan oleh derasnya air yang mengalir di sungai. Dia harus berputar layaknya roda. Naik turun seperti melewati gunung untuk mencari dan bisa bertemu dan bersatu lagi. Namanya juga hidup ya seperti itu ada perpisahan dan ada pertemuan.
Maysa Luvena Ariellya menghadapi semua ujian dan cobaan itu dengan sabar dan yakin pasti akan terselesaikan sesuai dengan usaha dan keyakinannya. Tidak berhenti berdoa. Selalu ikhtiar dan tawakal. Tidak melupakan Allah Swt. dalam keadaan apapun.
=========================================
SPESIFIKASI | |
Penulis | Komsiah |
Penerbit | INDOCAMP |
Jumlah Halaman | 76 Halaman |
Ukuran | 14,5 x 20,5 cm |
ISBN | (Masih dalam proses) |
Buku ini juga tersedia di Marketplace
Shopee : INDOCAMP