MADIUN BERBUDAYA
Kekayaan Tradisi, Semangat Modernisasi

Sinopsis :
Buku ini merupakan salah satu sumber belajar yang menginspirasi serta memfasilitasi pendidikan yang memadukan konsep pengetahuan dengan nilai-nilai kearifan lokal. Integrasi kearifan lokal dalam pembelajaran adalah langkah penting dalam pendidikan. Tidak hanya bertujuan untuk mengenalkan budaya lokal, namun juga untuk menanamkan nilai-nilai luhur seperti gotong royong, toleransi, rasa hormat, dan kebijaksanaan dalam kehidupan sehari-hari.
=========================================
| SPESIFIKASI | |
| Penulis | Aditya Nur Cahyati, S.Pd., Gr. |
| Penerbit | INDOCAMP |
| Jumlah Halaman | 92 Halaman |
| Ukuran | 14,5 x 20,5 cm |
| ISBN | (Masih dalam proses) |
Buku ini juga tersedia di Marketplace
Shopee : INDOCAMP








